Karya Tulis Ilmiah : PENGARUH CACING TANAH (Lumbricus Rubllus) TERHADAP KESEHATAN MANUSIA Karya Tulis Ilmiah : PENGARUH CACING TANAH (Lumbricus Rubllus) TERHADAP KESEHATAN MANUSIA

Karya Tulis Ilmiah : PENGARUH CACING TANAH (Lumbricus Rubllus) TERHADAP KESEHATAN MANUSIA

BAB I
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang Masalah
Cacing tanah merupakan hewan yang berpotensi menjadi bahan makanan, sumber protein tinggi. Perusahaan yang memiliki areal pabrik cacing di Ciangsana, Bogor, tetap melanjutkan ekspor ke Jepang. Rata-rata ekspor ke Jepang 2 kontainer per bulan. “Kebutuhan cacing di Jepang sangat besar. Kesadaran penggunaan pupuk organik di Jepang sudah tinggi. Menurut Manajer Pengembangan PT Cemani Cipta Cemerlang Ari Raharjo, mereka kini tengah menjajaki untuk memperluas pasar ekspor ke Malaysia. Ari mengakui pasar ekspor lebih menjanjikan dibandingkan di dalam negeri. Permintaan lagi bertumbuh karena kesadaran terhadap lingkungan sudah demikian baik di luar negeri.
Joko mengemukakan prospek usaha cacing cukup baik.. Bahan utama, yaitu cacing relatif mudah didapatkan. PT Cimani Cipta Cemerlang pun, kini mengembangkan budi daya cacing yang siap dijual.
Mereka mengharapkan pemakaian pupuk organik juga semakin besar di dalam negeri. Apalagi ada kecenderungan, hasil tanamannya lebih baik. Malaysia, dikatakan, juga berminat mempelajari pembuatan cacing karena produknya yang tidak membahayakan lingkungan tanah. (SH/naomi )
Cacing mengandung protein: 75%, asam amino: 10.7%, tryptophan: 4.4%, tytosyn: 2.25%. Cacing tanah mempunyai banyak manfaat, untuk menjaga kesehatan maupun sebagai alternatif obat tradisional. Menurut beberapa kajian, cacing tanah (lumbricus rubbelus) memiliki banyak kandungan protein yang sangat baik untuk menjaga kesehatan salah satu manfaat terbesar dari cacing tanah adalah sebagai alternatif pengobatan alami, jika anda mempunyai penyakit typhus/tipes, atau demam. Cacing tanah ternyata sangat ampuh dijadikan untuk pengobatan alami. (26 September 2009)
Secara umum cacing tanah mempunyai khasiat menormalkan metabolisme sel tubuh manusia, sistem saraf (menenangkan, menghilangkan kejang, menurunkan panas, menghentikan nyeri), sistem kardiovaskular (menurunkan tekanan darah, menormalkan denyut jantung yang tidak teratur), sistem imunologi (meningkatkan daya imun/kekebalan tubuh terhadap serangan penyakit) sistem pernapasan (melebarkan saluran pernapasan, sebagai bronchodilatator).. sirkulasi darah (mencegah pembentukan trombus, mencegah pembekuan darah, menghancurkan trombus). (Frelista Fonda, 2009)

1.2 Rumusan Masalah
Dari uraian latar belakang diatas maka dapat dirumuskan masalah sebagai berikut “Apakah pengaruh cacing tanah (Lumbricus Rubellus) terhadap beberapa penyakit yang diderita oleh manusia?”

1.3 Tujuan Penelitian
Agar manusia mengetahui lebih banyak lagi pengaruh cacing tanah (Lumbricus Rubellus) bagi kehidupan manusia dimasa sekarang maupun dimasa yang akan dating dan dapat lebih memanfaatkannya dengan baik.

1.4 Manfaat Penelitian
Penelitian ini diharapkan supaya manusia khususnya para pembaca mengetahui lebih banyak lagi pengaruh cacing tanah (Lumbricus Rubellus) terhadap kesehatan manusia.


Selengkapnya Download Disini >>>>

Related Post: