Makalah Kesehatan Tentang Narkotika Makalah Kesehatan Tentang Narkotika

Makalah Kesehatan Tentang Narkotika

Makalah Tentang Narkotika

1. Pengertian Narkotika

Narkotika ialah suatu obat yang merusak pikiran menghilangkan rasa sakit, menolong untuk dapat tidur dan dapat menimbulkan kecanduan dalam berbagai tingkat. Narkotika dan Psikotropika merupakan salah satu obat yang dibutuhkan kesehatan untuk pengobatan suatu penyakit, tetapi kadang menyebabkan efek samping misalnya kecanduan, kerusakan organ tubuh, bahkan kematian.
Menurut Farmakologi, narkoba termasuk zat atau obat yang bekerja disusunan saraf.
Narkoba, Napza, Naza dibagi menjadi:

A.Narkotika

1.Ganja.
2.Opioda
3.Kokain

B.Alkoholo

C.Psikotropika

1.Stimulansia
2.Halusinogen
3.Sedatif dan Hiopnotik

D.Zat adiktif lainnya

1.Inhalasi
2.Nikotin
3.Kafein

NARKOTIKA
1.Ganja
Di masyarakat ganja sering dikenal dengan kata Cimeng, Hashish, Marijuana, Marihuana, Grass, Rumput. Ganja yang dikonsumsi dapat berbentuk minyak (cannabis), balok (hanshis), atau hasil pengeringan (marijuana), dan juga dapat dikonsumsi dengan cara dimakan seperti campuran ke dalam masakan atau di hisap bersama tembakau sebagai asap rokok. Ganja yang dikonsumsi diperoleh dari tanaman Canabis Sativa atau Cannabis Indica dan hidupnya di daerah tropis dan beriklim sedang serta ganja mengandung Terahydrocannabinoc (THC), gejala dari pemakai ganja tersebut akan perasaan gembira, peningkatan rasa percaya diri, perasaan santai dan merasa sejahtera.
Efek psikologis pada pemakaian ganja yang kronis akan mengakibatkan:
1.Sindrom amotivasional
2.Pengguna jadi tidak memikirkan masa depan
3.Kehilangan semangat untuk bersaing
4.Kemampuan baca, menghitung dan berbicara jadi berkurang
5.Perkembangan kemampuan dan keterampilan sosialnya terhambat
6.Tidak bereaksi jika dipanggil
7.Percaya pada hal-hal yang berbau mistik

Efek pada fisik
1.Mabuk
2.Mata merah
3.Midriasis
4.Ganggunan fungsi paru-paru, jantung, otak, sumsu tulang, organ reproduksi
2.Opioda

Segolongan adalah segolongan zat, baik yang alamiah, semi sintetik, sintetik khasiat pengobatan sebagai analgetik. Opioda terbagi dalam 3 golongan:

1.Opioda Alamiah Contohnya : Opium, Morfin, Kokain, tebain
2.Opioda Semisintetik Contohnya: Heroin dan Hirommorfon
3.Opioda Sintetik Contohnya : Meperidin, Profoksifen, Levervonal, Levaloffan.

Sifat dan Karakteristik Opioda: Analgetik, hipnotik dan eufori (pamakaian yang berkurang akan menyebabkan toleransi dan adiksi) toleransi muncul tergantung pada pola pemakaiannya, dosis berkala akan menimbulkan efek analgetik dan euphoria. Dosis tinggi secara terus menerus akan menyebabkan toleransi cepat timbul, pemakaian secara kronis dapat menimbulkan toleransi silang, Jika pengguna sudah merasakan ketergantungan jika diberhentikan secara tiba-tiba akan menyebabkan Witrdrawai Syndrom atau sakau.

Selengkapnya Download DISINI >>>>

Related Post: